Senin, 26 Mei 2014

Cara Menggabungkan File Dengan HJ - Split




Kali ini WinOffice akan share cara Menggabungkan file dengan HJ - Split. Sebenarnya caranya sangat mudah. Langsung saja, simak caranya di bawah ini.

1. Kalian harus mempunyai HJ - Splitnya terlebih dahulu. Download HJ - Split Klik Disini

2. Setelah di download jangan lupa extract, lalu buka HJ - Splitnya. Jika sudah dibuka maka akan tampil seperti ini.



" Perhatian : File yang akan digabungkan namanya harus sama. Jika tidak sama maka tidak akan bisa. Dan anda harus rename file tersebut, Tetapi anda jangan merubah .rar & .001 .  Untuk lebih jelasnya lihat gambar dibawah "


Klik Untuk Memperbesar
3. Setelah Rename nama filenya, kita kembali lagi ke HJ - Split. Pada Hj -Split pilih Join, lalu akan keluar jendela baru. Pilih Input File lalu cari file yang akan digabungkan, pilih file yang paling atas yang belakangnya .001. Pilih Output untuk meletakan file hasil penggabungan.



4. Setelah selesai memilih Input File dan Output, Klik start maka HJ - Split akan menggabungkan file yang tadi.

Dan ketika proses penggabungan sudah selesai, Maka File yang tadi  pecah kini sudah gabung, dan ini akan mengakhiri Cara menggabungkan file dengan HJ - Split. Selamat mencoba.





Selamat Mencoba.


0 komentar

 

© 2015 WinOffice ∙ Designed By WinOfficer.Blogspot.com
WinOffice Copyright 2015 - 2016